ASAS PENUNJUK PERWUJUDANNYA MENGAPA PENTING?
Transparan
    • Memudahkan akses publik terhadap informasi
    • Penyebartahuan informasi terkait Pengelolaan Keuangan Desa
    • Memenuhi hak masyarakat
    • Menghindari konflik
Akuntabel
    • Laporan Pertanggungjawaban
    • Informasi kepada publik
    • Mendapatkan legitimasi masyarakat
    • Mendapatkan kepercayaan publik
Partisipatif
    • Keterlibatan efektif masyarakat
    • Membuka ruang bagi peran serta masyarakat
    • Memenuhi hak masyarakat
    • Menumbuhkan rasa memiliki
    • Meningatkan keswadayaan masyarakat
Tertib dan Disiplin Anggaran
    • Taat hukum
    • Tepat waktu, tepat jumlah
    • Sesuai prosedur
    • Menghindari penyimpangan
    • Meningkatkan prefesionalitas