HASIL MUSRENBANGDES JALI 2018 UNTUK RKPDES 2019

  • Jan 31, 2018
  • jali

BERITA ACARA HASIL MUSRENBANGDES JALI 2018 UNTUK RKPDESA 2019

 

BERITA ACARA

MUSYAWARAH RENCANA PEMBANGUNAN DESA (MUSRENBANDES) 2018

RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA TAHUN 2019

  Berkaitan  dengan penyusunan RKP Desa tahun 2019 dan DURKPDes 2019 di Desa JALI Kecamatan BONANG Kabupaten Demak Provinsi Jawa Tengah pada : Hari dan Tanggal      :         Kamis, 4 Januari 2018 Jam                            :         13.00 WIB Tempat                      :         Ruang Pertemuan Balai Desa Jali Telah diadakan acara musyawarah Rencana Pembangunan Desa yang dihadiri oleh kepala Desa, unsur perangkat Desa, BPD, PKK, Karang Taruna, kelompok masyarakat, Tokoh Masyarakat dan Tim dari Kecamatan Bonnag sebagaimana daftar hadir terlampir. Materi yang dibahas dalam musyawarah desa ini serta yang bertindak selaku unsur pimpinan musyawarah dan narasumber adalah:
  1. Materi
Pencermatan RPJM Desa 2017 – 2022 untuk dijabarkan di dalam RKPDes 2019 dan DURKPDes 2019 melalui musyawarah rencana pembangunan dengan Kriteria dan verifikasi meliputi :
  1. Daftar rencana kegiatan Pembanguna yang sangat mendesak yang ada di Desa untuk RKP Desa 2019
  2. Daftar Rencana Program Kegiatan Pembangunan Kabupaten yang masuk desa
  3. Pembuatan Rancangan RKP Desa Tahun 2019
  4. Rekapitulasi Daftar Usulan RKP Desa 2019
Pimpinan Musyawarah dan Narasumber
  1. Pemimpin musyawarah : Shofwan Annam dari Ketua BPD Desa Jali
  2. Notulen       : Anis Arifin          dari Sekretaris Tim 9
  3. Narasumber                     :1. Bambang Pros dari Tim Kecamatan Bonang
  4. Mustafid          dari Kepala Desa Jali
  5. M. Arsyad        dari Ketua Tim 9
Setelah  dilakukan pembahasan terhadap materi, selanjutnya seluruh peserta musyawarah Desa menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi kesepakatan akhir dari musyawarah Desa dalam rangka penyusunan RKP Desa 2019 dan DURKPDes 2019  
  1. Menyepakati Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (MUSRENBANDES) Tahun 2018 RKP-Desa Tahun 2019 dengan rincian sebagai berikut :
No Bidang/ Jenis Kegiatan SUMBER ANGGARAN
Bidang Jenis Kegiatan
A. PENYELENGGARAAN PEMERINTANAN DESA
A.1 Penghasilan Tetap dan tunjangan  
a.  Penghasilan tetap kades dan perangkat  
1 Penghasilan Tetap Kepala desa dan Perangkat Desa ADD
2 Tunjangan Lainnya Kepala Desa dan Perangkat Desa PAD
3 Tunjangan Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Desa PBH
4 Tunjangan BPJS Kesehatan/Ketenagakerjaan Kepala Desa ADD
5 Tunjangan Pelasana Tugas Perangkat Desa PAD
b.  Kegiatan Operasional BPD      
6 Tunjangan BPD dan Anggotanya ADD
7 Uang sidang BPD dan Anggotanya ADD
8 Belanja Barang dan Jasa Operasional BPD ADD
c.  Kegiatan Operasioanal RT/RW  
9 Insentif RT ADD
10 Insentif RW ADD
d .  Insentif Operator Web Desa  
11 Insentif ketua Operator Web Desa PAD
e.  Tambahan Penghasilan Aparatur Desa  
  12 Honorarium PKPKD/PTPKD PAD
13 Honor Penjaga Balai Desa PAD
14 Honor Pembantu Administrasi Desa PAD
15 Honor Satgas Rastra PAD
16 Petugas IT Desa PAD
A.2 Operasional Kantor Desa  
a.  Belanja Barang dan Jasa  
  17 Belanja Bahan Pakai Habis Kantor (Alat Tulis Kantor) PAD
18 Belanja listrik, air, telepon, fax/internet PAD
19 Belanja alat listrik/baterai/lampu kantor PAD
20 Belanja Kebersihan Kantor PAD
21 Belanja Makan Minum Rapat PAD
22 Belanja jasa pengamanan aset PAD
23 Belanja Bulanan Minyak mesin diesel/Genset PAD
24 Biaya Jasa Dokumentasi PAD
25 Belanja Makan Minum Harian PAD
26 Belanja Jasa Kurir Surat PAD
27 Belanja Jasa Gotong Royong Rutin Masyarakat PAD
28 Perlengkapan Kantor Desa PAD
b.  Belanja Perjalan Dinas  PAD
29 Perjalanan Dinas Perangkat Desa PAD
30 Perjalanan Dinas Ke Ibukota Provinsi  (Kades) PAD
31 Perjalanan Dinas Ke Ibukota Kabupaten (Kades) PAD
32 Perjalanan Dinas Ke Kecamatan (Kades) PAD
33 Perjalanan Dinas Bintek ke Luar Ibukota Provinsi (Kepala Desa) PAD
34 Perjanalan Dinas Kader Desa, Tokmas dan Lain-lain PAD
c. Belanja Modal      
35 Pengadaan komputer dan perawatan PAD
36 Belanja Printer and Scanner Kantor Desa PAD
37 Pengadaan Mebeler Kantor Desa PAD
38 Pembelian Lemari Arsip PAD
39 Pengadaan Sound System dan perlengkapannya PAD
40 Pengadaan Alat Kebersihan Kantor PAD
50 Pengadaan Spanduk/Backdrop Rutin PAD
60 Pembelian Umbul-Umbul PAD
70 Pemeliharaan Inventaris Sepeda Motor Operasional Desa PAD
80 Operasional Mobil Siaga Desa PAD
90 Pemeliharaan Kantor Balai Desa PAD
100 Pemeliharaan Molen PAD
A.3 Penyelenggaraan Perencanaan Desa  
a. Kegiatan Penyusunan RPJM-Des 101 Review Kegiatan Penyusunan RPJMDES PAD
b. Operasional Kegiatan Penyusunan RKPDES 102 Belanja Kegiatan Penyusunan RKPDES PAD
c. Operasional Kegiatan    Penyusunan APBDES 103 Belanja Kegiatan Penyusunan APBDES PAD
d. Operasional Kegiatan Penyusunan APBDes Perubahan 104 Belanja Kegiatan Penyusunan APBDES Perubahan PAD
e. Kegiatan Penyusunan Perdes APBDes 105 Belanja Kegiatan Penyusunan Perdes APBDES PAD
f.  Operasional Kegiatan Penyusunan Peraturan Desa Lainnya 106 Belanja Kegiatan Penyusunan Peraturan Desa Lainnya PAD
A.4 Penyelenggaraan Evaluasi tingkat perkembangan pemerintah Desa  
a.  Operasional Kegiatan LPPD Akhir Thn 107 Belanja Kegiatan Penyusunan LPPD akhir Thn PAD
b. Operasional Kegiatan Penyusunan LKPD 108 Belanja Kegiatan Penyusunan LKPD PAD
c. pembuatan SPJ  Desa 109 kegiatan Pembuatan SPJ Desa PAD
d. Forum Komunikasi Desa 110 Kegiatan Forum Komunikasi Desa PAD
A.5 Penetapan dan penegasan batas desa  
a. Biaya Penetapan dan penegasan batas desa 111 Biaya Operasional Penetapan dan penegasan batas desa PAD
A.6 Perencanaan, penganggaran dan regulasi  
a. Perencanaan, penganggaran dan regulasi 112 Musyawarah desa PAD
113 Penyusunan dokumen perencanan desa PAD
114 Penyusunan dokumen pertanggungjawaban kepala desa PAD
115 Penyusunan Perdes PAD
116 Pelayanan Umum PAD
117 Biaya Penyusunan Perencanaan Proyek (Survey Teknik, Desain dan RAB) PAD
A.7 Kegiatan Kerjasama Antar Desa  
Biaya kegiatan kerjasama antar Desa 118 Biaya Kerjasama antar desa PAD
A.8 Penyunan Sistem Informasi Desa  
a. Operasian penyusunan  Informasi Desa
120 Perawatan Website Desa PAD
121 Pembuatan Papan Reklame/Spanduk PAD
122 Pembuatan sistem informasi desa berbasis IT PAD
A.9 Kegiatan Pemilihan  umum, Aparatur desa, lembaga, Personil, tenaga bantu Pemerintahan Desa  
b.  Kegiatan Pemilihan Aparatur 123 Biaya Pemilihan/Pengangkatan Perangkat Desa PAD
c. Pemilihan Umum 124 Subsidi Pemilihan Gubernur PAD
e. Penambahan Personil Pemerintahan 125 Tenaga Bantu Modin PAD
A.10 Kegiatan Pendataan Desa  
a. Operasional SKD 126 Insentif SKD ADD
127 Belanja Barang dan Jasa SKD ADD
A.11 Kegiatan Lelang Tanah Kas Desa  
a. Belanja Barang dan jasa 128 Belanja Barang dan Jasa Lelang Desa PAD
A.12 Dokumen Invetarisasi dan sertifkasi Aset Desa  
a. Inventarisasi Dan Pemanfaatan Tanah Desa/GG 129 Biaya Inventarisasi dan Pemanfaatan Tanah Desa/GG PAD
b. Inventarisasi dan Pendataan aset Desa 130 Biaya Inventarisasi dan Pendataan Aset Desa PAD
c. Pengadaan Buku Administrasi Desa 131 Biaya Pengadaan Buku Administrasi Desa PAD
e. sertifikasi Tanah bondo Deso 132 Biaya Sertifikasi Tanah Bondo Deso PAD
A.13 Kegiatan Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Desa  
A.14 Kegiatan Intensifikasi Pajak Daerah, Retribusi dan PBB-P2  
Biaya Kegiatan Intensifikasi Pajak Daerah, Retribusi dan PBB-P2 133 Opersional Kegiatan Intensifikasi Pajak Daerah Retribusi dan PBB-P2 PAD
A.15 Kegiatan Tertib Administrasi Keuangan Desa  
Biaya Kegiatan Tertib Administrasi Keuangan Desa 134 Kegiatan Operasional Tertib Administrasi Keuangan Desa PAD
A.16 Kegiatan Pengelolaan Arsip Desa  
Biaya Pengelolaan Aset Desa 135 Kegiatan Operasional Pengolahan Aset Desa PAD
A.17 Kegiatan Penyusunan Profil Desa  
Biaya Kegiatan Penyusunan Profil Desa 136 Kegiatan Opersional Penyusunan Profil Desa PAD
A.18 kegiatan Penyusunan Monografi  
Biaya Kegiatan Monografi Desa 137 Kegiatan Operasional Monografi Desa PAD
B. BIDANG PEMBANGUNAN DESA
B.1 Pembangunan, Pemanfaatan dan Pemeliharaan Insfrastruktur Dan Lingkungan Desa  
a. Kegiatan Pembangunan RTLH 138 Kegiatan Pembangunan RTLH PBP
b. pemeliharaan dan pemanfaatan Infrastruktur Desa kegiiatan Pembangunan dan Pemeliharaan Betonisasi Jalan Desa  
139 Pengurugan sawah blok mantri kidul DDS
140 Jalan Blok Lor Ploso DDS
141 Lanjutan Betonisasi P16 DDS
142 Betonisasi Jalan RT 003/RW 004 Tanggul Kali Larik Dk. Nglegok DDS
143 Betonisasi Jalan RT 003/RW 002 Brang Wetan Jali DDS
144  Betonisasi jalan altenatif baru Timur Desa Jali APBD
Kegiatan Pembangunan dan Pemeliharaan Sanitasi Lingkungan  
145 Normalisasi Permanen Saluran Poros Desa Ke Arah Utara Sampai Ploso DDS
146 Normalisasi Kali Larik Kradenan RW 001 APBD
147 Alat Pengolah Sampah APBD
148 Pembangunan MCK Umum Setiap RW APBD
Drainase  
149 Drainase RT 003,004/RW 002 DDS
150 Drainase RT 004/RW 004 DDS
151 Draianse RT 001/RW 002 DDS
152 Drainase RT 001/RW 004 DDS
153 Drainase Poros Jalan RT 5-8 DDS
154 Drainase RT 004/RW 003 DDS
Pembangunan Embung Desa  
155 Pembangunan Embung Desa Sebelah Timur Desa Jali APBD
Kegiatan Pembangunan dan Pemeliharaan Talud  
156 Talud jalan lor ploso DDS
Kegiatan Pembangunan dan Pemeliharaan Jembatan  
157 Jembatan P15 DDS
158 Jembatan Kali Lobang Blok Rowo Lor DDS
159 Jembatan P16 RT 001/RW 001 DDS
B.2 Pembangunan, Pemanfaatan dan Pemeliharaan Insfrastruktur umum  
  a. Pembangunan /Perbaikan sarana prasana  fasilitas masyarakat umum Kegiatan dan Pemeliharaan Lapangan Desa  
150 a. Pembangunan fasilitas olahraga Desa PAD
151 b. Pembangunan sarana jogging track lapangan Desa APBD
Kegiatan dan Pemeliharaan Fasilitas umum masyarakat  
152 Pembangunan Parkir Masjid Al-Mubarok PAD
153 Pembagunan Gapuro Masuk Dukuh Kradenan RW I PAD
154 Pengurugan tanah makam PAD
155 Pembangunan Desa Berbasis IT (Smart Village) APBD
Kegiatan dan Pemeliharaan Fasilitas Pendidikan  
156 Pembangunan Gedung Baru MA. Matholi'ul Falah Jali APBD
157 Pembangunan Gedung Taman Baca Umum Desa APBD
158 Pembangunan gedung serba guna APBD
B.3 Pengembangan Usaha pertanian, ekonomi produktif serta pembangunan pemanfaatan dan pmeliharaan sarana  
  a. Pembangunan Sarana JUT/JITUT Pertanian Kegiatan Pembangunan dan Pemeliharaan Jalan Usaha Tani (JUT) dan JITUT  
159 Sawah Dukuh Nglegok JITUT DDS
160 Sawah Tetepan Kradenan JITUT DDS
161 Blok Kamituwan JITUT DDS
B.4 Kegiatan Pendirian dan Pengelolaan BUMDES  
  Biaya Kegiatan Pembentukan BUMDES 162 Biaya Pembentukan BUMDES DDS
B.5 Kegiatan Pengelolaan dan Pembinaan Posyandu  
Biaya Kegiatan Pengelolaan dan Pembinaan Posyandu Operasional Poyandu
163 PMT Balita PAD
164 PMT Kelas BUMIL PAD
165 PMT Lansia PAD
166 Honor Kader Yandu PAD
167 Honor Kader Lansia PAD
168 Kegiatan Pekan Imunisasi  Nasional PAD
B.6 Kegiatan Pembersihan Daerah Aliran Sungai  
  169 Pembersihan enceng gondok PAD
C. BIDANG PEMBINAAN MASYARAKAT
C.1 Kegiatan Pembinaan Keamanan dan Ketertiban  
  Kegiatan Pembinaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat 170 Operasional Kamtibmas PAD
  172 Penanggulangan Miras,Narkoba Dan Moralitas PAD
C.2 Kegiatan Operasional LKMD  
  Biaya Kegiatan Operasional LKMD 173 Operasional LKMD ADD
C.3 Kegiatan Operasional PKK  
  Biaya Kegiatan Operasional PKK 174 Operasional PKK ADD
C.4 Kegiatan Operasional Karang Taruna  
  Biaya Kegiatan operasional Karang Taruna 175 Operasional Karang Taruna PAD
C.5 Kegiatan Operassional LINMAS  
  Biaya Kegiatan Operasional LINMAS 176 Insentif Linmas ADD
C.6 Kegiatan Pembinaan Kerukunan Umat Beragama  
  Kegiatan Kegiatan Pembinaan Kerukunan Umat Beragama 177 Pemuka Agama PAD
  178 Bantuan Untuk MUI PAD
  179 Bantuan Untuk NU PAD
  180 Bantuan Untuk PHBI Tingkat Desa PAD
  181 Biaya Pembentukan Unit Pengumpul Zakat PAD
  182 Bantuan Pembangunan Masjid PAD
C.7 Kegiatan Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya Masyarakat  
  Biaya Kegiatan Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya Masyarakat 183 Bantuan Untuk Kematian PAD
  184 Peningkatan Honor Jogo Kubur PAD
  185 Bantuan Biaya MQK PAD
  186 Tunjangan Guru Mengaji PAD
  187 Tunjangan Hafid Hafidhoh PAD
  188 Tunjangan Guru Madin PAD
  189 Tunjangan Guru Tk PAD
  190 Tunjangan Guru Pos Paud PAD
  191 Transport bagi pengantar orang sakit di RS PAD
  192 Subsidi orang sakit pengguna Mobil Siaga PAD
  193 Bantuan Untuk APE TK PAD
C.8 Kegiatan Peringatan HUT RI  
  Biaya Bantuan untuk Kegiatan HUT RI 192 Bantuan Untuk Panitia HUT RI Tingkat Desa PAD
  193 Bantuan Untuk Panitia HUT RI Tingkat Kecamatan PAD
C.9 Kegiatan peringatan HUT RI Kabupaten Demak  
  Biaya Bantuan Kegiatan peringatan HUT RI Kabupaten Demak 194 Bantuan untuk panitia HUT RI tingkat Kabupaten PAD
C.10 Kegiatan Sedekah Bumi/Apitan  
  Biaya Bantuan Sedekan Bumi 195 Bantua Kepada Panitia Sedekah Bumi PAD
C.11 Kegiatan Bulan Dana PMI  
  Biaya Dana Bulan Untuk PMI 196 Bantuan Untuk PMI PAD
C.12 Kegiatan Pramuka  
  Biaya Kegiatan Pramuka 197 Bantuan untuk Kegiatan Pramuka ADD
D. BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
D.1 Kegiatan Pendidikan, Pelatihan dan Penyuluhan Bagi Kepala Desa, Perangkat Desa dan BPD, RT/RW, LKMD  
  Biaya Kegiatan  Pendidikan, Pelatihan dan Penyuluhan Bagi Kepala Desa, Perangkat Desa dan BPD, 198 Pelatihan Peningkatan Kapasitas  Tupoksi Lembaga, Rt Rw ADD
  199 Biaya Kerjasama Kuliah dengan AKN Demak ADD
  200 Pelatihan LINMAS ADD
D.2 Kegiatan Pelatihan untuk Kelompok Tani  
  Biaya Kegiatan Pelatihan Kelompok Tani 201 Kegiatan Pembasmian Hama Tikus PAD
D.3 Kegiatan pelatihan kelompok Pemuda  
  biaya Kegiatan pelatihan kelompok Pemuda 202 Pelatihan Kesehatan Tentang Hiv Aids, Reproduksi Dan Bahaya Narkotika PAD
  203 Pelatihan Teknologi Tepat Guna Untuk Pemuda APBD
D.4 Kegiatan Pemberian santunan Kepada Keluarga Fakir Miskin  
  Biaya Pemberian santunan fakir miskin 204 Bantuan Kaum Duhafa PAD
  205 Bantuan Untuk Lansia Dan Jompo PAD
  206 Bantuan fakir miskin PAD
D.5 Kegiatan Pemberian Beasiswa untuk masyarakat miskin  
  Kegiatan Pemberian Beasiswa miskin 207 Beasiswa miskin PAD
D.6 Kegiatan Operasional KPMD  
  Biaya Kegiatan Operasional KPMD 208  Operasional KPMD PBP
D.7 Kegiatan Pemberdayaan olahraga  
  biaya kegiatan PORKAB 209 Biaya Bantuan untuk Kegiatan PORKAB PAD
D.8 Kegiatan Operasional TK  
  biaya kegiatan operasional TK 210 Operasional TK PAD
D.9 Kegiatan Operasional PAUD  
  biaya kegiatan operasional PAUD 211 Operasional PAUD PAD
D.10 Kegiatan Operasional TPA/TPQ  
  Biaya Kegiatan Operasional TPA/TPQ 212 Operasional TPA/TPQ PAD
D.11 Kegiatan Pelatihan Kelompok Pengrajin  
Biaya Kegiatan Pelatihan Kelompok Pengrajin Pelatihan dan Kursus Kewirausahaan APBD
Pelatihan UMKM APBD
E. BIDANG TAK TERDUGA
E.1 Bidang tak terduga Lainnya  
Kegiatan yang diberikan untuk kelompok/masyarakat 1 Kegiatan yang diberikan untuk kelompok/masyarakat PAD
 
  1. Menyepakati Recana Kerja Pemerintah Desa (RKP-Desa) Tahun 2018 dari hasil pencermatan musyawarah dengan melihat draf RPJMDes dengan beberapa hal sebagai berikut :
  2. RKP- Desa Merupakan penjabaran dari RPJMDes Per Tahun merupakan landasan dan pedoman bagi pemerintah desa dan Badan Perwakilan Desa dalam pelaksanaan pembangunan satu tahun kedepan.
  3. Berdasarkan Peraturan Desa ini disusun Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKPDes) yang ditetapkan dengan keputusan Kepala Desa dan merupakan penjabaran kegiatan dan RPJMDes yang selanjutnya disusun dalam APBDes.
  4. Pelaksanaan pembangunan dapat dilaksanakan tidak sesuai / mengalami perubahan dari RPJMDes karena ada bencana alam dan kejadian force major.
  5. Kepala Desa dengan persetujuan BPD Dapat merubah rencana Pembangunan Desa (RKPDes) apabila dipandang perlu.
  6. Hal-hal yang belum diatur dalam peraturan desa ini sepanjang mengenai pelaksanaannya akan ditetapkan lebih lanjut oleh Kepala Desa
  7. Melakukan pencermatan Pagu indikatif Desa
  8. Melakukan klarifikasi tentang Pembangunan Kabupaten yang msuk Desa
  9. Menetapkan wakil Utusan MUSRENBANGCAM
  10. Kepala Desa : Mustafid
  11. Sekretaris Desa Jali : M. Arsyad
  12. Ketua BPD/Tokoh Masyarakat : Shofwan Annam
  13. Ketua LKMD : H. Fauzi
  14. Unsur Perempuan/PKK : Solekah
Demikian Berita Acara ini dibuat dan dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.   Jali, 4 Januari 2018   Ketua BPD Desa Jali                                                  Kepala Desa Jali     SHOFWAN ANNAM                             MUSTAFID   WAKIL PERSERTA MUSYAWARAH       Nama                                      Unsur                                     Tanda Tangan
  1. ROCHIMAN Tokoh        Masyarakat
  2. MAHFUDZ ANWAR      Pemuda
  3. NUR MA’RIFAH            PKK/  Perempuan
  4. H. MUADIB                    Tokoh Agama